31 Agustus 2012

Lidya Kandau

Lydia Ruth Elizabeth Kandou atau biasa kita kenal dengan nama Lidya kandau, lahir di Jakarta - Indonesia, pada 21 Februari 1963. Istri dari aktor Jamal Mirdad ini berdarah Manado - Belanda.

Bermula sebagai model iklan Sakura Film, ia kemudian bertemu Imam Tantowi dan diajak mendukung film arahan Has Manan, Wanita Segala Zaman, produksi Rapi Film. Lewat film ini namanya melejit di saat usianya belum genap 17 tahun.

Dari perkawinan Lydia Kandou dan Jamal Mirdad lahir empat anak. Mereka adalah Hanna Natasya Maria, Kenang Kana, Naysilla Nafulany Mirdad dan Nathana Ghaza. Nana Mirdad dan Naysila telah mengikuti jejak karier orang tuanya.



Filmografi Lidya Kandau :

Mencari Cinta (1979)
Pelajaran Cinta (1979)
Anak-Anak Buangan (1979)
Wanita Segala Zaman (1979)
Seindah Rembulan (1980)
Nostalgia di SMA(1980)
"Darna ajaib"(1980)
5 Cewek Jagoan (1980)
Bunga-Bunga SMA (1980)
Roman Picisan (1980)
Tempatmu Di Sisiku (1980)
Manis-Manis Sombong (1980)
Nikmatnya Cinta (1980)
Hello Sayang (1980)
Sekuntum Duri (1980)
Masih Adakah Cinta (1980)
Jangan Sakiti Hatinya (1980)
Melodi Cinta (1980)
Bunga Perkawinan (1981)
Dalam Lingkaran Setan (1981)
Perawan-Perawan (1981)
Srigala (1981)
Aladin dan Lampu Wasiat (1982)
Perawan Rimba (1982)
Pokoknya Beres (1983)
Tujuh Wanita dalam Tugas Rahasia (1983)
Maju Kena Mundur Kena (1983)
Untukmu Kuserahkan Segalanya (1983)
Tahu Diri Dong (1984)
Kesempatan dalam Kesempitan (1985)
Kejarlah Daku Kau Kutangkap (1985)
Kau Tercipta Untukku (1985)
Keluarga Markum (1986)
Pengantin Baru (1986)
Memburu Makelar Mayat (1986)
Tirai Perkawinan (1987)
Bendi Keramat (1988)
Siapa Menabur Benci Akan Menuai Bencana (1988)
Cas Cis Cus (1989)
Antri Dong (1990)
Gonta Ganti (1990)
Jangan Bilang Siapa-Siapa (1990)
Kisah Cinta Rojali dan Juleha (1990)
Boneka dari Indiana (1990)
Ramadhan dan Ramona (1992)
Ketika (2005)
Kejarlah Jodoh Kau Kutangkap (2011)
Mahkotaku Hilang
Darna Gadis Ajaib
Kepingin Sih Pingin
Johanna
Gara-Gara
Kembang-Kembang Kelabu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar