12 September 2012

Titi Kamal

Kurniaty Kamalia atau lebih kita kenal dengan nama Titi Kamal, lahir di Jakarta pada 7 Desember 1981.

Titi Kamal adalah pencinta teater, itulah kenapa dia sangat menikmati perannya sebagai aktris sinetron dan film Indonesia.



Filmografi Titi Kamal :
"Tragedi" (2001)
"Ada Apa dengan Cinta?" (2002)
"Eiffel I'm in Love" (2003)
"Mendadak Dangdut" (2006)
"Tipu Kanan Tipu Kiri" (2006)
"D.O - Drop Out" (2008)
"Tri Mas Getir" (2008)
"Tipu Kanan Tipu Kiri" (2008)
"Doa Yang Mengancam" (2008)
"Barbi3" (2008)
"Sule, Ay Need You" (2012)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar